Bermain Sambil Berwisata di Taman Hutan Kota Langsa

LANGSA memiliki beragam jenis destinasi wisata yang menarik untuk dikunjungi. Mulai dari wisata alam hutan mangrove kota Langsa, wisata sejarah museum kota Langsa dan Ruang Taman Hutan (RTH) kota Langsa. Ruang Taman Hutan (RTH) kota Langsa merupakan destinasi wisata edukasi yang paling diminati dan banyak dikunjungi oleh semua kalangan. Baik itu tua maupun muda, anak […]
12 Destinasi Pariwisata Aceh Masuk Nominasi API 2022, Berikut Cara Dukungnya

BANDA ACEH – 12 destinasi pariwisata Aceh berhasil masuk kategori nominasi Anugerah Pesona Indonesia (API Awards) 2022. Hal itu diketahui setelah panitia mengumumkan daftar list yang masuk nominasi, pada Selasa, 10 Mei 2022. Diketahui sebelumnya pada API 2021, Provinsi Aceh sukses menjadi juara umum dengan menyabet tujuh juara dari 12 destinasi yang dilombakan. Di tahun […]
Mudik ke Aceh? Liburan ke 10 Destinasi Wisata Ini yuk!

ANDA mudik lebaran ke Aceh? Atau memanfaatkan liburan hari raya Idulfitri 1443 Hijriah ke provinsi paling barat Indonesia itu? Sebaiknya, jangan lewatkan 10 destinasi ini! Tidak ada salahnya menyempatkan diri untuk menjelajahi destinasi wisata di Aceh. Pasalnya, Anda akan disuguhi mulai dari pantai, bangunan bersejarah, tempat kuliner, hingga masjid yang sangat fenomenal. Tak hanya pantai, Aceh […]
Hutan Mangrove Langsa, Objek Wisata Kelas Dunia

PESONA keindahan alam Aceh selalu menarik untuk dijelajahi, salah satunya ada di Kota Langsa. Mulai dari kulinernya, pemandangan alam, hingga aneka ragam flora dan faunanya, semunya ada di Langsa. Tak ayal, daerah ini dijuluki sebagai Kota Perdagangan, Kota Pendidikan, Kota Wisata, dan Kota Kuliner. Kota Langsa berada kurang lebih 400 km dari Kota Banda Aceh. […]
Telaga Tujoh, Pulau Legenda 7 Aulia di Kota Langsa

Bicara Destinasi Wisata Aceh tak hanya Gayo Aceh Tengah, Aceh Besar dan Kota Sabang Saja, banyak Kabupaen kota lainnya di Aceh yang memiliki objek wisata menarik, mulai dari pegunungan, pantai, peninggalan Sejarah hingga Kuliner yang menggugah selera anda semua, salah satunya Kota Langsa, kota yang berbatasan langsung dengan Propinsi Sumatera Utara. Langsa merupakan sebuah Kota […]
Gedung Juang Tempat Pencetakan Uang 1949 Pasca Kemerdekaan RI

Tak hanya pantai dan sungai yang dimiliki kota Langsa, bangunan sejarah juga banyak terdapat di Kabupaten Kota yang menjadi pembatas antara Propinsi Aceh dan Sumatera Utara atau Medan ini. Salah satunya adalah Bangunan Balee Juang (Balai Juang) bercat putih peninggalan kolonialisme Belanda. Bangunan tua bersejarah itu berada tepat di tengah pusat kota Langsa, Provinsi Aceh. […]